Selasa, 18 Desember 2012

Manajemen Layout

Dalam upaya memudahkan perancangan antar muka, java menyediakan layout manager yang berfungsi mengontrol penempatan dan ukuran-ukuran komponen di dalam container. Tugas utama layout manager adalah menjaga agar tampilan antar muka tetap konsisten meski dijalankan di platform yang berbeda.
Java menyediakan berbagai jenis layout manager standar dari yang paling sederhana hingga yang paling fleksibel.

Flow Layout mengatur komponen-komponen secara mengalir dari kiri ke kanan. Umumnya layout ini sering digunakan untuk mengatur button, namun tidak jarang juga dimanfaatkan untuk komponen-komponen lainnya.
Contoh program CobaFlowLayout.java

https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgw6Ba0j8DExTY48JQnfhrp7h9oikeINGFWh-lohtuRkebpVmVo8a9rnTN5P_L9UifFOYCTZOPkil9TlV5QUq3uMYj6ujHyz_chisS9ZkFu8L1MqrOCz732DxzmFhPyiodwh0NFQWAz5F4/s640/CobaFlowLayout.bmp 

Grid Layout mengatur komponen-komponen dalam bentuk baris dan kolom dengan ukuran sama. Dengan kata lain, layout ini memperlakukan komponen sebagai sel di suatu tabel.
Contoh program CobaGridLayout.java



Border Layout mengatur komponen-komponen ke dalam lima area yaitu  utara, selatan, timur, barat dan tengah. Dalam implementasinya, tiap-tiap aren diidentifikasikan melalui konstanta.
Contoh program cobaBorderLayout.java






Membuat program CobaNullLayout.java


Membuat program frameAWT.java


Membuat program objekGUI.java

Tidak ada komentar:

Posting Komentar